1. Facebook Kelebihan dan Kekurangan Facebook - Jejaring sosial sangat bermanfaat bagi kita. Tapi dengan jejaring sosial kita juga mendapat kerugian. Terutama facebook, hampir seluruh masyarakat dunia menggunakan situs jejaring sosial yang identik dengan warna biru ini. Facebook didirikan pada tahun 2004 di Amerika dengan pendirinya yang sekaligus CEO Facebook, Mark Zuckerberg. Sama halnya dengan jejaring sosial lainya, Facebook juga memiliki kelebihan dan kekurangan. Kelebihan Facebook 1. Mudah facebook sangatlah mudah untuk digunakan dibanding media sosial lainya. Tampilan facebook sangat minimalis sehingga mudah untuk dimengerti oleh pengguna facebook yang baru bergabung. Navigasi facebook yang mudah juga menjadi poin plus bagi jejaring sosial terbesar ini. 2. Pengguna terbesar facebook menjadi juara pertama diantara situs jejaring sosial lainya. Karena facebook memiliki sekitar 1,44 miliar pengguna aktif setiap bulannya. Seperti dilaporkan facebook pada bulan april ...